Apa itu Online Shop ?
👈 Assalamualaikum wr.wb Halo sobat,pastinya kalian gak asing lagi kan tentang apa itu olshop ? ..ya, olshop itu adalah online shop dan terkadang berperan sebagai resseler maupun pembeli pertama. Pada zaman sekarang olshop sudah merambah berbagai sudut kalangan,pelaku usahanya antara lain anak sekolah sampai orang dewasa.menjadi salah satu usaha yang cukup di minati banyak kalangan masa kini.dengan adanya olshop lebih mempermudah jual beli dan menghasilkan untung yang lumayan bagi pelaku usaha tersebut. Kali ini kita bahas tentang apa itu peluang usaha menjadi olshop #Peluang usaha peluang usaha untuk online shop cukup tinggi dengan merebaknya konten di media sosial bisa untuk promosi produk dan endorsmen.dikalangan anak muda maupun orang dewasa sekarang banyak menekuni usaha ini karena banyak menghasilkan keuntungan . #Menjadi Reseller ya.. reseller ..menjadi reseller termasuk bagian penting dari online shop karena dengan kita menjadi reseller harga tergolong ak...